Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2014

Gejala Kanker Mulut Rahim

​Kanker mulut rahim ( serviks ) merupakan momok yang paling menakutkan bagi semua wanita. Selain belum ada obatnya, kanker mulut rahim juga bisa mengakibatkan kematian. Jenis kanker ini paling sering ditemukan di antara penyakit kanker ginekologik , dan menjadi penyebab kematian utama wanita penderita kanker di negara berkembang, termasuk Indonesia. Gejala dari kanker mulut rahim biasanya terjadi keputihan yang lama dan tidak diobati dengan baik, keputihan yang berbau atau bisa juga saat hubungan suami istri terjadi perdarahan ( contact bleeding ), pada tahap displasia sampai stadium I, praktis tanpa keluhan. Baru menginjak stadium 1 A- 3b terdapat keluhan pasien. Sedangkan pada stadium 4B sel kanker sudah menjalar ke otak dan paru-paru. Kanker leher rahim sampai kini belum diketahui penyebabnya. Berdasarkan penelitian terbaru, virus HPV merupakan salah satu pemicunya. HPV dapat menjangkiti seorang wanita jika pasangan seksualnya mengidap virus tersebut akibat b

Dioxin

Dioxin  adalah salah satu dari ratusan senyawa kimia beracun yang larut dalam lemak dan sangat stabil di lingkungan, sehingga bakteri di alam pun tidak dapat menguraikannya. Nama lengkapnya: Tetraclorodibenzo-p-dioxin atau disingkat TCDD rumus kimianya: C12H4O2Cl4. Bagi masyarakat awam  dioxin  adalah nama kimia yang tidak sepopuler DDT atau  merkuri . Namun bagi para ahli toksikologi lingkungan dioxin dikenal sebagai zat kimia yang amat toksis (beracun). International Agency for Research on Cancer (IARCH), satu bagian dari organisasi kesehatan PBB-WHO pada tanggal 14 Februari 1997 mengumumkan bahwa  dioxin  dengan rumus kimia 2,3,7,8 tetra chlorodibenzo-p-dioxin adalah  zat penyebab kanker  (karsinogenik) nomor satu di dunia dan dikenal sebagai zat penyebab kanker-buatan manusia yang paling berbahaya. Dioxin merupakan sebuah hasil sampingan dari  proses Bleaching  (pemutihan) yang digunakan pada pabrik kertas, termasuk pabrik  pembalut wanita , tissue,  sanitary pad  dan diaper (

Bagaimana Cara Mengetahui Kesehatan Vagina

Para  perempuan  seringkali lebih memprioritaskan penampilan daripada  merawat bagian tubuh  yang paling sensitif macam vagina. Mereka tak mengetahui bahwa  organ tubuh  yang satu ini mempunyai manfaat yang luar biasa. Vagina  merupakan jaringan otot, sangat elastis, dan berupa saluran dari vestibula sampai pada uterus. Vagina adalah  tempat penetrasi  penis pada saat sanggama, dan sebagai saluran keluarnya  menstruasi . Saat berhubungan seksual, biasanya sentuhan terhadap dinding vagina memberikan kenikmatan seksual pada perempuan. Dinding vagina  bagian depan juga lebih banyak saraf dan sangat sensitif terhadap rangsangan daripada dinding vagina bagian belakang.  Meski manfaat dari  organ vagina  ini begitu besar, namun tak sedikit dari kaum perempuan yang masih kurang perhatian memberikan perawatan eksklusif. Mereka pikir sekadar dibasuh dengan air pun vagina sudah bersih. Tapi kenyataannya tidak begitu, masih banyak yang harus dilakukan oleh seorang perempuan untuk  menjaga org

Penyebab Nyeri Haid

Penyebab Nyeri Haid - Sebenarnya setiap menstruasi menyebabkan rasa nyeri, terutama pada awal mens. Akan tetapi tidak semua perempuan mengalami kadar nyeri yang sama. Ada perempuan yang merasakan sangat sakit sampai mau pingsan dan tidak bisa masuk sekolah atau kerja, tapi ada yang dengan tidur saja sudah sembuh, malah ada yang tidak terasa sama sekali. Rasa nyeri haid yang berat disebut dismenorhae . Nyeri haid dibagi dua jenis, yaitu: Nyeri haid primer, timbul sejak haid pertama dan akan pulih sendiri dengan berjalannya waktu, dengan lebih stabilnya hormon tubuh atau perubahan posisi rahim setelah menikah atau melahirkan. Nyeri haid ini adalah normal, namun dapat berlebihan apabila dipengaruhi oleh faktor fisik dan psikis seperti stress, shock, penyempitan pembuluh darah, penyakit yang menahun, kurang darah, kondisi tubuh yang menurun, atau pengaruh hormon prostaglandine. Gejala ini tidak membahayakan kesehatan. Waspada Kanker Serviks - Nyeri haid sekunder biasanya baru m